Tata cara pesan
Detox Original
Untuk jaga kolesterol dan gula darah normal Rp 320.000-
1 Green grenade Horenzo, Timun, Seledri, Kale, Romaine, Parsley, Apel
-
2 Cara Mia Lemon, Apel, Semangka Merah
-
3 Endless Summer Wortel, Apel, Jahe
-
4 Green fairy Kale, Romaine, Kailan, Timun, Apel
-
5 Red Earth Bit, Wortel, Apel, Seledri, Lemon, Jahe
-
6 Sweet Green Apel, Kale, Horenzo, Lemon
-
7 Jamu Urip Urup Kunyit, Asem Jawa, Jahe, Apel, Rempah-rempah
-
8 Aurora Melon, Oat, Cashew, Horenzo, Dates, Pandan, Sea Salt, Vanilla
Komposisi
Manfaat setiap bahan
Tentang Detox Original
Detox Original adalah paket detox yang terdiri dari 8 botol (330 mL per botol) jus buah dan sayur segar, yang dibuat khusus untuk menjaga kadar kolesterol dan gula darah tetap normal.
Detox original kaya akan vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin C, Asam Folat, Zat Besi, Zinc, Magnesium, Kalsium, Antioksidan dan Prebiotik
Manfaat Detox Original
- Membantu menurunkan kolesterol tinggi
- Menormalkan kadar gula darah tinggi
- Mengurangi craving
- Berat badan lebih gampang ideal
- Baik untuk kesehatan jantung
- Bantu menurunkan asam urat
Isi Detox Original
- Sweet Green: apel, kale, horenzo, lemon
- Cara Mia: lemon, apel, semangka
- Endless Summer: wortel, apel, jahe
- Aurora: melon, oat, mede, horenzo, kurma, pandan, garam, vanila
- Jamu Urip Urup: kunyit, asem jawa, jahe, apel, rempah
- Green Grenade: horenzo, timun, seledri, kale, romaine, peterseli, apel
- Summer Passion: bit, wortel, apel
-
Silk: mede, kurma, vanila, garam laut
1x Detox Original
Pencernaan lancar dan craving berkurang
3-4x Detox Original
Toksin penyebab kolesterol tinggi berkurang.
Rutin Detox Original Selama 6 Bulan - 1 Tahun
Gejala kolesterol hilang dan kadar kolesterol mulai normal.
Kandungan
% AKG
Energi Total
904 kkal
Energi dari Lemak
130 kkal
Lemak
14 gr
22%
Protein
18 gr
30%
Karbohidrat Total
176 gr
54%
Serat Pangan
34 gr
114%
Gula Tambahan
0 gr
*Persen AKG berdasarkan kebutuhan energi 2150 kkal. Kebutuhan energi kamu mungkin lebih tinggi atau lebih rendah.