Pemesanan
Pesan, bayar, atau perubahan maksimal jam 3 sore untuk pengantaran esok harinya.
Tata cara pesan
Immune Shot terbuat dari ramuan yang kaya antibiotik, antioksidan, dan anti inflamasi untuk meningkatkan imun tubuh.
3 komponen utama immune shot adalah kunyit, jahe, dan cuka apel.
Paduan dari tiga komponen utama ini memberikan efek hangat di tenggorokan dan rasa nyaman di perut.
Untuk yang mempunya kondisi Maag GERD, pastikan minum immune shot setelah makan.
Semua bahan yang digunakan 100% segar - tanpa bahan pengawet, perasa, konsentrat, ataupun pemanis buatan.
Kunyit, Jahe, Cuka Apel, Asam Jawa, Rempah-rempah, Apel
1 botol per hari setelah makan pagi atau makan siang untuk menjaga imunitas tubuh
Jus nakedpress dibuat tanpa pengawet dan gula tambahan, sehingga hanya tahan 3 hari di dalam kulkas, atau 3 jam di luar kulkas. Mohon segera simpan jus di dalam kulkas setelah diterima.