Tata cara pesan
Kista adalah sebuah benjolan yang berisi cairan. Kista dapat tumbuh di berbagai tempat seperti payudara, rahim, kulit, dan organ dalam tubuh.
Umumnya kista nggak berbahaya dan bersifat non-kanker, tapi ukurannya bisa membesar dan terasa nyeri.
Tahu nggak sih kalau pola makan sehari-hari sangat membantu mengurangi risiko penyakit kista, lho! Intip apa saja rekomendasi makanan penghancur kista di bawah ini.
Daftar Makanan Penghancur Kista
Kista terjadi saat terdapat kondisi penumpukan cairan berlebih di sebuah sel atau jaringan sekitarnya.
Penumpukan cairan ini bisa terjadi karena infeksi, radang kronis, ketidakseimbangan produksi hormon, dan kegagalan regenerasi sel.
Nutrisi yang tepat membantu menyeimbangkan hormon, meningkatkan sistem imun, dan mempercepat regenerasi sel. Ini jenis makanan bernutrisi yang baik untuk kista.
1. Makanan Tinggi Serat
Serat sangat penting untuk menjaga kesehatan pencernaan dan meregulasi hormon. Makanan tinggi serat juga membuang estrogen berlebih dalam tubuh, sehingga bisa menurunkan risiko kista di ovarium.
Sayuran dan buah-buahan menjadi pilihan makanan tinggi serat yang tepat. Buah dan sayuran mengandung antioksidan yang baik buat kesehatan.
Kamu bisa pilih sayuran hijau seperti bayam, kale, kailan, dan brokoli, serta buah-buahan favoritmu, misalnya jeruk, stroberi, apel, atau semangka.
2. Makanan dengan Magnesium
Kista yang berada di area tertentu atau berukuran besar biasanya menimbulkan nyeri. Nah, makanan yang mengandung magnesium dapat mengurangi nyeri akibat kista.
Makanan kaya magnesium di antaranya chia seed, almond, dan biji labu.
3. Lemak Sehat
Lemak sehat adalah makanan penghancur kista yang efektif. Lemak sehat seperti ikan, alpukat, minyak zaitun, flax seed, dan chia seed mampu mengurangi peradangan dan menyeimbangkan hormon.
Sering makan makanan dengan lemak sehat bagus banget buat kesehatan dan reproduksi wanita.
4. Rempah-rempah
Rempah-rempah juga menjadi jenis makanan yang bisa menghancurkan kista. Contohnya, kunyit, jahe, bawang putih, oregano, thyme, dan rosemary.
Rempah-rempah mengandung senyawa seperti vitamin, asam lemak, dan antioksidan yang bisa mencegah pembentukan kista.
Nggak cuma itu, menurut penelitian, rempah-rempah juga bisa melindungi tubuh dari ancaman kanker.
Baca Cerita Sukses: Debby Kurniadi, Cara Diet Sehat Untuk Mengecilkan Kista
5. Teh Jahe
Teh jahe bisa membantu mengatasi nyeri akibat kista. Teh jahe mengandung senyawa antioksidan dan antikarsinogenik yang bisa menghentikan pertumbuhan kista ovarium.
Kamu bisa minum teh jahe yang dijual di pasaran atau meraciknya sendiri di rumah. Kalau kamu nggak suka rasanya yang terlalu kuat, tambahkan perasan lemon dan madu.
6. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan sangat tinggi serat, vitamin, dan mineral. Makanya, kacang jadi salah satu makanan penghancur kista yang direkomendasikan untukmu.
Serat kacang yang tinggi bisa mengurangi risiko kista dan kanker. Kamu bisa pilih kacang kedelai, edamame, atau kacang merah. Cocok sebagai pengganti camilan!
7. Biji-bijian Utuh
Ganti sumber karbohidrat dengan yang biji-bijian utuh seperti nasi merah, oat atau sorgum, karena kandungan gula yang diproses alami.
Kandungan gula berlebih akan ditumpuk dalam bentuk lemak di tubuh, mengganggu keseimbangan hormon insulin, dan menurunkan kemampuan respons sistem imun tubuh.
Baca Juga: 5 Manfaat Detox Mengatasi Penyakit Kista
Mengatasi Kista dengan Detox
Selain mengonsumsi makanan-makanan yang bisa menghancurkan kista di atas, kamu bisa mendukung kecukupan nutrisi dengan minum jus detox.
Detox akan membantu menyeimbangkan hormon, mencegah perkembangan kista, serta memperkuat sistem kekebalan tubuh.
Lakukan detox 1 kali per minggu dengan cold press juice Detox Women's Health dari nakedpress. Cold press juice buah dan sayuran ini membantu menutrisi tubuh dengan lengkap untuk dapat memaksimalkan proses mengatasi kista.
Jus ini cocok buat kamu yang malas makan sayur dan buah, karena rasanya yang enak dan menyegarkan.
Untuk nutrisi harian, minum jus 3 diva yang membantu menjaga hormon wanita agar tetap seimbang, serta bisa mengatasi peradangan karena antioksidannya yang tinggi.
Dengan mengonsumsi jus yang kaya akan antioksidan dan nutrisi, kamu dapat membantu tubuh membersihkan racun dan zat berbahaya yang dapat memicu perkembangan kista.
- Gropper SS., et. al. 2009. Advanced Nutrition and Human Metabolism. USA: Wadsworth Cengage Learning
- Waly MI., et. al. 2018. Bioactive Components, Diet and Medical Treatment in Cancer Prevention. Springer. doi: 10.1007/978-3-319-75693-6
- Hall JE. 2016. Pocket Companion to Guyton and Hall Textbook of Medical Physiology 13th Ed. Elsevier.
- Cummings JH. and Stephen AM. 2007. Carbohydrate Terminology and Classification. European Journal of Clinical Nutrition,61, pp. 5-18
- Liu RH. 2013. Health-Promoting Components of Fruits and Vegetables in the Diet. American Society for Nutrition Advance Nutrition, 4, pp. 3845-925
- Temple NJ. 2018. Fat, Sugar, Whole Grains and Heart Disease: 50 Years of Confusion. Nutrients, 10, pp. 1-9
- Slavin JL. and Lloyd B. 2012. Health Benefits of Fruits and Vegetables. American Society for Nutrition Advance Nutrition, 3, pp. 506-16
- Lunn J. and Buttriss JL. 2007. Carbohydrates and Dietary Fibre. Nutrition Bulletin, 32, pp. 21-64
-
Silberngl S. and Despopoulos A. 2009. Color Atlas of Physiology. New York: Thieme
5 Weeks Women's Health Program
5 paket detox, 5x antar | Bonus Women's Health Journal
Rp 1.500.000
Rp 1.680.000
Tata cara pesan
Area Pengantaran